Console-console yang sudah ada pada Tahun ini yaitu :
-WII
-PlayStation 2
-PlayStation 3
-PlayStation Portable
-Xbox 360
dengan bermacam-macam nya jenis konsole yang ada .Tentu banyak juga peminat dari setiap konosle tersebut
dan tentunya berbeda pula dari setiap daerah
seperti dari jepang ,pada Tahun 2007 ini jumlah konsole yang terjual yaitu
Place | Console | Units sold |
---|---|---|
1 | Nintendo DS | 7,143,702 |
2 | Wii | 3,629,361 |
3 | PSP | 3,022,659 |
4 | PlayStation 3 | 1,206,347 |
5 | PlayStation 2 | 816,419 |
6 | Xbox 360 | 257,841 |
Kemudian jumlah yang terjual dari Europe
Place | Console | Units sold |
---|---|---|
1 | Nintendo DS | 8.7 million |
2 | Wii | 4.8 million |
3 | PlayStation 2 | 3.8 million |
4 | PlayStation Portable | 3.1 million |
5 | PlayStation 3 | 2.8 million |
6 | Xbox 360 | 1.9 million |
Lalu jumlah yang terjual di US
Place | Console | Units sold |
---|---|---|
1 | Nintendo DS | 8.50 million |
2 | Wii | 6.29 million |
3 | Xbox 360 | 4.62 million |
4 | PlayStation 2 | 3.97 million |
5 | PSP | 3.82 million |
6 | PlayStation 3 | 2.56 million |
Kemudian tentunya dari konsole-konsole tersebut ada pula banyak game yang di populerkan pada tahun 2007 tersebut seperti
pada Console WII (di release pada November 19,2006)
- 2007
- WarioWare: Smooth Moves
- Wii Play
- Super Paper Mario
- Mario Party 8
- Big Brain Academy: Wii Degree
- Pokémon Battle Revolution
- Mario Strikers Charged
- Metroid Prime 3: Corruption
- Donkey Kong Barrel Blast
- Battalion Wars 2
- Fire Emblem: Radiant Dawn
- Super Mario Galaxy
- Link's Crossbow Training
- Mario & Sonic at the Olympic Games (Published by Nintendo in Japan only)
- Eyeshield 21: The Field's Greatest Warriors (Japan only)
- 2008
- Endless Ocean
- Super Smash Bros. Brawl
- Mario Kart Wii
- Wii Fit
- Mario Super Sluggers (Japan and North America only)
- Wario Land: Shake It!
- Wii Music
- Animal Crossing: City Folk
- Wii Chess (Europe only)
- Minna no Joushiki Ryoku TV (Japan only)
- Zero: Tsukihami no Kamen (Japan only)
- Captain Rainbow (Japan only)
- Disaster: Day of Crisis (Japan and Europe only)
- 2009
- New Play Control! Mario Power Tennis
- New Play Control! Pikmin
- Excitebots: Trick Racing (North America only)
- New Play Control! Donkey Kong Jungle Beat
- Punch-Out!!
- Wii Sports Resort
- Metroid Prime: Trilogy
- Wii Fit Plus
- New Super Mario Bros. Wii
- Mario & Sonic at the Olympic Winter Games (Published by Nintendo in Japan only)
- Another Code: R – A Journey into Lost Memories (Japan and Europe only)
- Takt of Magic (Japan only)
- New Play Control! Chibi-Robo! (Japan only)
- Minna ga Shuyaku no NHK Kouhaku Quiz Kassen (Japan only)
- 2010
- Endless Ocean: Blue World
- Sin & Punishment: Star Successor
- Super Mario Galaxy 2
- Samurai Warriors 3 (Published by Nintendo outside of Japan)
- PokéPark Wii: Pikachu's Adventure
- Metroid: Other M
- Wii Party
- Kirby's Epic Yarn
- FlingSmash
- Donkey Kong Country Returns
- Super Mario All-Stars 25th Anniversary Edition
- Zangeki no Reginleiv (Japan only)
- Ando Kensaku (Japan only)
- 2011
- 2012
- Rhythm Heaven Fever
- PokéPark 2: Wonders Beyond
- Mario Party 9
- Xenoblade Chronicles
- New Play Control! Pikmin 2
- Kirby's Dream Collection
- The Last Story (Published by Nintendo in Japan and Europe)
- Kiki Trick (Japan only)
- Project Zero 2: Wii Edition (Japan and Europe only)
- Just Dance Wii 2 (Japan only)
- Inazuma Eleven Strikers (Published by Nintendo in Europe only)
- 2013
- Pandora's Tower (Published by Nintendo in Japan and Europe)
ada juga website Official nya ,untuk memesan console atau game2nya secara online
dan masih banyak game populer lain nya ,dapat di klik pada hypertext tersebut
Pada Tahun 2008 ini ada console yang di publish tetapi tidak terlalu populer yaitu
Envizions EVO Smart Console
Kemudian untuk best selling hardware ,software game console untuk tahun ini dapat di lihat pada
link ini terdapat jelas dari berbagai daerah di dunia
Pada Tahun 2009 ada Console yang di publish kembali yaitu
WII Motion Plus
Wii MotionPlus adalah
perangkat ekspansi untuk Wii Remote video game controller yang memungkinkan untuk lebih akurat menangkap gerakan yang kompleks. Menurut Nintendo, sensor pada perangkat suplemen accelerometer dan kemampuan Sensor Bar dari Wii Remote untuk memungkinkan tindakan yang akan diberikan identik pada layar secara real time.
Untuk Tutorial WII motion plus dapat di lihat pada Link Video ini
Pada Tahun 2010 ada konsole "akesoris" yang di release yaitu
kinect untuk Xbox 360
Kemudian Playstation move
Kemudian Konsole Nitendo 3 DS
Pada Tahun 2011 ada Console yang di rilis
Yaitu
PlayStation Vita
Pada Tahun 2012 di publish console yang di beri nama WII U
Game yang telah di release dan akan di release sejauh ini untuk console WII U yaitu
Wii U
- 2013
- Lego City Undercover
- New Super Luigi U
- Game & Wario
- Pikmin 3
- The Wonderful 101
- The Legend of Zelda: The Wind Waker HD
- Wii Party U
- Wii Fit U
- Mario & Sonic at the Sochi 2014 Olympic Winter Games
- Super Mario 3D World
- Sonic Lost World (Published by Nintendo in PAL regions only)
- Donkey Kong Country: Tropical Freeze
- Announced for 2014
Pada Tahun 2012 ini pula
Sony Hentikan Produksi Playstation 2
Pada akhir tahun 2012 kemarin, Sony Computer Entertainment yang berbasis di Jepang menghentikan produksi dari Playstation 2. Hingga saat pemberhentian tersebut, Playstation 2 dilaporkan telah berhasil terjual hingga 150 juta unit di seluruh dunia. Playstation 2 dianggap sebagai salah satu console yang berhasil meraih kesuksesan besar.
Pada Tahun 2013 ini pun ada console baru
seperti Sony PS 4
Dan juga Xbox one
Pada Tahun 2014 ini ada Console yang sedang di kembangkan
Yaitu
Virtuix Omni
Konsole ini direncanakan akan di release Tahun 2014 ini
Konsole inipun sudah dapat di Pre oder Di Link ini
No comments:
Post a Comment